Gelar Tapak Buol-II, Puluhan Lembaga Pecinta Alam Ikut Serta

- Reporter

Sunday, 22 December 2024 - 15:34 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BUOL.KASEKABAR-Pecinta Alam Buol sukses menggelar kegiatan temu akrab pecinta alam kabupaten buol (TAPAK BUOL-II) tahun 2024. kegiatan ini dilaksanakan di objek wisata hutan kota Asahan, kelurahan Leok 1, Sabtu-Minggu 21-22 Desember 2024.

Bertajuk tema: “bersama berkarya, bersinergi, solidaritas tanpa batas dan merajut kebersamaan dalam keberagaman”. Merupakan tema kegiatan yang diharapakan dapat menambah semangat para pecinta alam untuk terus meningkatkan eksistensinya.

KONTEN IKLAN

ads

IKLAN - SCROLL UNTUK MELANJUTKAN

Bayu Amrin Firdaus merupakan Salah satu inisiator atau penggagas kegiatan tapak Buol menyampaikan tujuan kegiatan ini dilakukan agar seluruh lembaga pecinta alam akan terus meningkatkan sumber daya manusia (SDM) terhadap setiap anggotanya dan mampu membangkitkan kembali semangat dalam berorganisasi.

“Tujuannya adalah meningkatkan sumber daya manusia seluruh anggota pecinta alam di kabupaten buol agar dapat mengembangkan dan meningkatkan eksitensi lembaganya masing-masing khusunya di kabupaten buol. Ujar Bayu

Dalam kegiatan tapak Buol-II, beberapa bidang pelatihan seperti orientering dan Single Rope Technique (SRT) juga diberikan kepada peserta yang berasal dari beberapa lembaga pecinta alam yang hadir pada kegiatan tersebut. Sehingga kegiatan ini juga bukan hanya sekedar bertemu dan menjalin keakraban antara para senior dan junior, tetapi juga lebih kepada mengasah keterampilan dalam bidang yang dilatih.

Ketua harian federasi orientering nasional Indonesia (FONI) Yohanis Tumonglo M.pd, sekaligus instruktur pelatihan orientering sangat mengapresiasi dan berharap agar kegiatan ini akan terus berkelanjutan.

“Semoga kegiatan ini bisa lestari diadakan secara berkelanjutan dan bisa menambah Hasanah lembaga pecinta alam di kab. Buol yang hadir di kegiatan tapak ini”. Jelas Ones sapaan akrabnya

Selain itu, Gazali Mangge S.Pd.,Gr, sebagai salah satu senior pembina dan dewan pengarah pengarah Tapak Buol menuturkan bahwa kegiatan ini terlaksana karena hasil kolaborasi dari beberapa lembaga pecinta alam.

“Sejatinya kegiatan temu akrab ini adalah hasil kolaborasi dari beberapa lembaga Kepecintaalaman yg ada di Kab.Buol dan harus dipertahankan. Ini merupakan hasil kerja keras delegasi dari lembaga yang terlibat di tapak 1 dan 2, semoga akan banyak lagi lembaga yang terlibat di kegiatan temu akrab selanjutnya” terang Gazali

Tapak Buol yang digagas oleh Bayu Amrin Firdaus (Kpa Lriuton) dan Rudianto (Green Justice) bertujuan untuk bisa menyatukan ideologi seluruh lembaga pecinta alam yang berasaskan undang-undang, Pancasila dan kode etik pecinta alam itu sendiri. Selain Gazali dan Yohanis, juga terdapat beberapa nama seperti Mario Butudoka, Bachrun dan M.Juarsa merupakan senior yang terus membersamai agar kegiatan ini terlaksana sesuai dengan harapan bersama.

Turut hadir dalam kegiatan Tapak Buol-II Organisasi Kpa Kompala, KPA Sourimbata, KPA Pioneer, Fpa_gmm wallacea, KPA CIA, Sispala radix anaphalis, KPA Tirtarya, Kpa khatulistiwa, Kpa lriuton, Kpa Annapurna, Kpa Green Justice, Kpa Gampela,Kpa kibar, Kpa pogogul, KPA uesaka, MPA Mapasigma, MPA Lalimpala, MPA Mapatecno, MPA Sagarmatha,MPA lomaya , MPA Mahacita Gawalise, MPA Mapaseto, MPA Pogogul dan Foni cab. Buol. Pen.!

Facebook Comments Box

Berita Terkait

HMI Buol Gelar Aksi Mimbar Bebas, Soroti Janji 100 Hari Kerja Bupati
Ekspansi PT HIP di Desa Lonu, LS-ADI Buol Angkat Suara!
Penolakan Warga Lonu Ungkap Dugaan Pelanggaran HAM dalam Aktivitas PT HIP
Warga Desa Lonu Tolak Survei Lahan PT HIP, Konflik Agraria di Buol Memanas
Kasus Dugaan Pelecehan Seksual di Buol, Korban Resmi Lapor ke Komnas HAM Sulteng
Sadat Alhabsy Nahkodai HIPMI Buol 2025-2028, Dorong Pengusaha Muda Berdaya Saing
BREAKING NEWS! Wanita Hilang di Lakea Buol Ditemukan MD
HMI Cabang Buol Urung Demo, Pilih Audiensi Dengan Samsat Soal Dugaan Pungli

Berita Terkait

Wednesday, 1 October 2025 - 04:11 WITA

HMI Buol Gelar Aksi Mimbar Bebas, Soroti Janji 100 Hari Kerja Bupati

Monday, 29 September 2025 - 11:57 WITA

Ekspansi PT HIP di Desa Lonu, LS-ADI Buol Angkat Suara!

Sunday, 28 September 2025 - 09:55 WITA

Penolakan Warga Lonu Ungkap Dugaan Pelanggaran HAM dalam Aktivitas PT HIP

Sunday, 28 September 2025 - 03:53 WITA

Warga Desa Lonu Tolak Survei Lahan PT HIP, Konflik Agraria di Buol Memanas

Saturday, 27 September 2025 - 10:51 WITA

Kasus Dugaan Pelecehan Seksual di Buol, Korban Resmi Lapor ke Komnas HAM Sulteng

Berita Terbaru