IKB-M dan BPBD Buol Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir di Bokat IV

- Reporter

Tuesday, 4 March 2025 - 15:30 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KaseKabar.com – Ikatan Keluarga Buol-Morowali (IKB-M) bersama Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Buol menyalurkan bantuan kepada warga terdampak banjir di Desa Bokat IV, Kecamatan Bokat, Selasa (4/3).

 

Sekretaris IKB-M, Irsan S. Ndala, berharap bantuan tersebut dapat meringankan beban warga yang terdampak. “Kegiatan ini adalah bentuk kepedulian IKB-M kepada masyarakat Buol,” ujarnya.

KONTEN IKLAN

ads

IKLAN - SCROLL UNTUK MELANJUTKAN

 

Kepala Desa Bokat IV mengapresiasi BPBD Buol dan IKB-M atas bantuan yang diberikan. Ia menyampaikan rasa terima kasih atas perhatian yang diberikan kepada warganya.

 

Masyarakat penerima bantuan juga mengungkapkan rasa syukur dan terima kasih kepada IKB-M. Bantuan ini diharapkan dapat membantu pemulihan pasca-banjir di wilayah tersebut.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

THR PNS & PPPK Di Buol Segera Dicairkan, Benarkah?
Wakil Bupati Buol Hadiri Sertijab Kadis Kominfo, Tekankan Kerjasama Tim
Kohati HMI Buol Berbagi Takjil, Ajak Mahasiswa Perkuat Semangat Berbagi
PRIMA Dukung Pembentukan 70 Ribu Koperasi Desa Merah Putih
LMND Buol Desak Polisi Usut Tuntas Dugaan Pelecehan oleh Oknum Anggota DPRD
Dekopinda Buol Siap Kawal Pembentukan Koperasi Merah Putih untuk Pemberdayaan Ekonomi Desa
Dugaan Pelecehan Oknum DPRD, Ketua Demokrat Buol Buka Suara!
Versi Korban: Kronologi Dugaan Pelecehan oleh Oknum DPRD Buol

Berita Terkait

Tuesday, 18 March 2025 - 11:28 WITA

THR PNS & PPPK Di Buol Segera Dicairkan, Benarkah?

Tuesday, 18 March 2025 - 09:55 WITA

Wakil Bupati Buol Hadiri Sertijab Kadis Kominfo, Tekankan Kerjasama Tim

Friday, 14 March 2025 - 19:35 WITA

PRIMA Dukung Pembentukan 70 Ribu Koperasi Desa Merah Putih

Friday, 14 March 2025 - 18:05 WITA

LMND Buol Desak Polisi Usut Tuntas Dugaan Pelecehan oleh Oknum Anggota DPRD

Thursday, 13 March 2025 - 19:46 WITA

Dekopinda Buol Siap Kawal Pembentukan Koperasi Merah Putih untuk Pemberdayaan Ekonomi Desa

Berita Terbaru

Buol

THR PNS & PPPK Di Buol Segera Dicairkan, Benarkah?

Tuesday, 18 Mar 2025 - 11:28 WITA

Kotamobagu

DPC PKB Kotamobagu bersama Walikota dr Weny Gaib Santuni Anak Yatim

Monday, 17 Mar 2025 - 09:24 WITA