Didampingi Kapolres Irwanto dan Wakapolres Romel Pontoh, Wakapolda Awi Setiyono Tinjau Layanan Call Center 110

- Reporter

Friday, 7 November 2025 - 07:12 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kotamobagu – Kapolres Kotamobagu AKBP Irwanto SIK.MH dan Wakapolres Kompol Romel Pontoh SIP.MAP, mendampingi langsung Wakil Kepala Polda (Wakapolda) Sulawesi Utara (Sulut) Brigjen Pol. Awi Setiyono, S.I.K., M.Hum, meninjau Layanan Call Center 110 di ruang SPKT Polres Kotamobagu, Kamis (06/11/2025).

Kegiatan ini dilakukan untuk memastikan kesiapan personel dalam memberikan pelayanan cepat dan responsif kepada masyarakat.
 
Dalam pengecekan tersebut, Jenderal bintang satu ini melihat secara langsung mekanisme penerimaan laporan masyarakat melalui nomor layanan darurat 110, mulai dari proses penerimaan panggilan, pencatatan laporan, hingga tindak lanjut di lapangan.
 
Operator layanan Call Center 110 Polres Kotamobagu dituntut selalu siaga 24 jam dalam merespons laporan masyarakat, baik terkait tindak kejahatan, kecelakaan, maupun gangguan kamtibmas.

Layanan Polisi 110 ini merupakan bentuk nyata komitmen Polri untuk hadir cepat di tengah masyarakat. Pastikan setiap laporan segera ditindaklanjuti dengan cepat dan tepat”, ujar Wakapolda.
 
Polres Kotamobagu terus berupaya memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat demi terciptanya wilayah yang aman, tertib, dan kondusif.
 

KONTEN IKLAN

ads

IKLAN - SCROLL UNTUK MELANJUTKAN

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pesan Humanis Kapolres Irwanto Saat Commander Wish
Tinjau Lokasi Banjir Desa Muntoi, Kapolres Kotamobagu Imbau Warga Jauhi Bantaran Sungai
Langkah Tegas Polres Kotamobagu Tertibkan Knalpot Brong
Muskot Ke IV, Novarisal Binjindan Resmi Nahkodai PERCASI Kotamobagu
Dukung Program MBG, Kapolres Irwanto bersama Wali Kota & Senator Adriana Monitoring Kesiapan Kantor SPPG
STIMIK Multikom Bolmong Sambut Kunker Anggota DPD RI Dra Adriana C Dondokambey
Wujudkan Sitkamtibmas, Kapolres Irwanto Ajak Mahasiswa Jadi Mitra Strategis
Kapolres Kotamobagu Resmi Launching Jabatan Pamapta, Dorong Pelayanan Polisi Lebih Cepat dan Presisi

Berita Terkait

Friday, 7 November 2025 - 07:12 WITA

Didampingi Kapolres Irwanto dan Wakapolres Romel Pontoh, Wakapolda Awi Setiyono Tinjau Layanan Call Center 110

Monday, 3 November 2025 - 15:27 WITA

Pesan Humanis Kapolres Irwanto Saat Commander Wish

Thursday, 30 October 2025 - 08:01 WITA

Tinjau Lokasi Banjir Desa Muntoi, Kapolres Kotamobagu Imbau Warga Jauhi Bantaran Sungai

Sunday, 26 October 2025 - 14:10 WITA

Langkah Tegas Polres Kotamobagu Tertibkan Knalpot Brong

Friday, 24 October 2025 - 09:58 WITA

Muskot Ke IV, Novarisal Binjindan Resmi Nahkodai PERCASI Kotamobagu

Berita Terbaru

Uncategorized

Keberadaan Tambang Emas Oboy dan Potolo Bantu Perekonomian Masyarakat

Thursday, 6 Nov 2025 - 06:43 WITA