Support UMKM,Dinas Pendidikan Kotamobagu Gelar Buka Puasa Bersama di Ansor Ramadhan Expo

- Reporter

Friday, 14 March 2025 - 19:26 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Support UMKM,Dinas

Kasekabar.com,Kotamobagu_Dinas Pendidikan Kotamobagu gelar buka puasa bersama di Ansor Ramadhan Expo,bertempat di halaman UDK,Jumat (14/3/2025).

Dalam rangka mendukung UMKM di Kotamobagu,serta mendorong pertumbuhan perekonomian masyarakat,Dinas Pendidikan support penuh kegiatan ansor ramadhan expo.

KONTEN IKLAN

ads

IKLAN - SCROLL UNTUK MELANJUTKAN

Sebagai ajang silaturahmi,Dinas Pendidikan turut ambil andil dalam ansor ramadhan expo,dimana mereka mengambil peran penting dalam pertumbuhan perekonomian masyarakat untuk membantu perkembangan UMKM di Kotamobagu.

Bukber ini merupakan bentuk sinergi antara Dunia Pendidikan dan UMKM di Kotamobagu untuk saling memberikan support dan dukungan.

Agenda ini, merupakan contoh bagi instansi lainya untuk turut serta membantu UMKM di Kotamobagu.

Diketahui,Momentum Bukber ini, Dinas Pendidikan telah ambil bagian untuk turut meramaikan kegiatan ini, dengan menghadirkan beberapa Sekolah mengikut sertakan anak didiknya mengikuti perlombaan penampilan busana muslim.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Wujudkan Univeristas Negeri di BMR, Bupati Bolmong Bangun Sinergi Bersama 5 Kada
Support Dunia Pendidikan di Bolmong, Wabub Dony Lumenta Fasilitasi Siswa Siswi Dumoga dengan Bus Sekolah Gratis
Bupati Bolmong Apresiasi PT Conch Salurkan Bantuan kepada Anak Sekolah Lingkar Tambang
Bupati dan Wakil Bupati Bolmong Hadiri Acara Syukuran Bunda MMS
Bupati Yusra Alhabsyi Tinjau Sarana Transportasi Bus Sekolah di Bolmong
Bupati Yusra Alhabsyi Komitment Dorong Peningkatan SDM di Bolmong Melaui Pendidikan
Stisipol Mujahidin Buol Tutup Pembekalan KKN XIX, Mahasiswa Siap Terjun ke Masyarakat
Konferwil GP ANSOR sulut XIII, ini Pesan Bupati Bolmong.,?

Berita Terkait

Wednesday, 11 June 2025 - 14:24 WITA

Wujudkan Univeristas Negeri di BMR, Bupati Bolmong Bangun Sinergi Bersama 5 Kada

Monday, 26 May 2025 - 00:25 WITA

Support Dunia Pendidikan di Bolmong, Wabub Dony Lumenta Fasilitasi Siswa Siswi Dumoga dengan Bus Sekolah Gratis

Thursday, 15 May 2025 - 08:46 WITA

Bupati Bolmong Apresiasi PT Conch Salurkan Bantuan kepada Anak Sekolah Lingkar Tambang

Tuesday, 13 May 2025 - 01:21 WITA

Bupati dan Wakil Bupati Bolmong Hadiri Acara Syukuran Bunda MMS

Monday, 5 May 2025 - 02:44 WITA

Bupati Yusra Alhabsyi Tinjau Sarana Transportasi Bus Sekolah di Bolmong

Berita Terbaru

Bolmong

Yusra-Dony Wujudkan Kampus Moderasi di Bolmong

Tuesday, 1 Jul 2025 - 23:37 WITA